Inilah bentuk item hadiah saat pemain Pokemon Go naik level

Jenis dan bentuk item yang diterima pemain Pokemon Go tiap naik level hingga level 20

Pemain Pokemon Go akan mendapat beberapa hadiah setiap naik level. Jenis-jenis atau macam hadiah atau reward setiap naik level itu berbeda-beda. Yang jelas, setiap naik level, pemain bakal mendapat penghargaan berbentuk item. Pada awalnya, pemain hanya memiliki item Pokeball untuk menangkap Pokemon liar yang berkeliaran. Nah, selanjutnya, jenis item akan makin kaya, dari mulai Potion, Revive, Incense, hingga Lure Module dan Lucky Egg. Masing-masing itempunya fungsi yang beragam. Lanjutkan membaca Inilah bentuk item hadiah saat pemain Pokemon Go naik level

Langkah dasar main game Pokemon Go ala Kompas Tekno

Pokemon pertama - cara bermain pokemon go

Aneka ragam tips dan trik bermain game Pokemon Go sudah beredar luas di berbagai website. Beberapa tips sudah kami sajikan sebelumnya dan kali ini kami sajikan tips bermain Pokemon ala Kompas Tekno di mana artikel ini meski sebenarnya untuk pemula namun tetap saja relevan untuk dibaca oleh para trainer yang sudah relatif andal. Lanjutkan membaca Langkah dasar main game Pokemon Go ala Kompas Tekno

(Update) cara sukses bermain Pokemon Go ala Techniasia

Kelebihan dan kelemahan monster yang ada dalam Pokemon GO - cara bermain Pokemon Go

Siapapun paham bahwa game bikinan Niantic Labs ini memang memiliki kelemahan dari sisi poenjelasan mekanisme dan cara permainan. Akibatnya, banyak meninggalkan pertanyaan bagi para pemain, khususnya pemain baru. Nah, artikel ini sebagaimana ditulis dalam artikel techinasia.com, disajikan untuk memberikan panduan lengkap bagi para Pokemon trainer Indonesia. Lanjutkan membaca (Update) cara sukses bermain Pokemon Go ala Techniasia

Cara cepat naik level dan banyak tangkapan Pokemon

Cara main Pokemon Go agar cepat naik level dan banyak tangkapan Pokemon ala pricebook

Jika Anda suka pada permainan augmented reality ini, maka pantas dan wajiblah Anda menyimak artikel bagaimana cara main Pokemon Go agar cepat naik level dan mendapat banyak tangkapan Pokemon. Sebab, berikut ini adalah cara terbaru bermain game yang dirilis oleh Niantic Labs bekerjasama dengan Nintendo itu. Lanjutkan membaca Cara cepat naik level dan banyak tangkapan Pokemon

Tips dan cara bermain Pokemon Go untuk pemula

cara bermain Pokemon Go untuk pemula

Anda masih awam soal Pokemon Go? Tidak mengapa. Jika Anda pengin bermain Pokemon Go, maka ini adalah artikel yang pas untuk Anda. Jangan khawatir, tidak semua orang tahu tentang bagaimana cara bermain game augmented reality ini. Sementara bagi para orangtua atau non-fans yang penasaran tentang apa itu Pokemon Go, inilah beberapa hal yang harus Anda ketahui tentang game ini. Lanjutkan membaca Tips dan cara bermain Pokemon Go untuk pemula

Versi terbaru Pokemon Go dirilis, ini dia fitur lengkapnya

Fitur-fitur terbaru Pokemon Go Indonesia

Sebuah pembaruan terkini game Pokemon Go versi 0.33.00 untuk sistem operasi Android dan 1.3.0 untuk iOS diluncurkan Niantic. Dalam pembaruan ini, Naintic yang didirikan John Hanke ini membawa kabar baik bagi pengguna iOS. Apa saja misalnya? Fitur penghemat baterai yang sebelumnya dihapus karena dianggap memiliki bug, kini sudah kembali hadir di perangkat iOS.  Lanjutkan membaca Versi terbaru Pokemon Go dirilis, ini dia fitur lengkapnya

Apa itu Pokemon Go dan bagaimana cara ‘menangkapnya’?

Game berbasis augmented reality, Pokemon Go kini sedang banyak dibicarakan dan langsung digilai para fans. Saking tergila-gilanya dengan game itu, para fans pun mencari karakter Pokemon di dunia nyata. Lanjutkan membaca Apa itu Pokemon Go dan bagaimana cara ‘menangkapnya’?